Sewa Genset Balikpapan - Mengenal Lebih Jauh Spesifikasi Genset 20 kVA!

sewa genset balikpapan
sewa genset balikpapan

Sebelum ditemukannya teknologi mesin genset dan mesin diesel, tentunya pada sat listrik padam tidak ada yang bisa dilakukan selain menunggu pemadaman listerik tersebut berakhir. Namun, saat ini jika terjadi pemadaman listrik, Anda tidak perlu lagi merasa khawatir karena sudah ada mesin diesel yang dikemas dalam bentuk genset sebagai perangkat yang menghasilkan berbagai besaran daya listrik yang bisa digunakan pada berbagai tempat.

PT Quality Technic, penyedia jasa sewa genset Balikpapan menjelaskan, menurut besarnya tempat maka kenbutuhan yang dimiliki untuk mesin genset pastinya berbeda dengan penggunaan genset untuk kebutuhan rumah tangga yang dayanya tidak terlalu besar namun mampu memenuhi kebutuhan listrik di dalam rumah.
Namun jika tempat yang membutuhkan genset berikuran besar, seperti pada perkantoran atau pabrik maka dibutuhkan genset dengan kapasitas daya listrik 20 kVA. Tidak hanya kapasitasnya saja yang besar, namun ukurannya juga sam besarnya, sehingga dengan demikian pada saat Anda hendak menggunakannya diperlukan tambahan ruang yang besar pula untuk meletakkannya.
sewa genset balikpapan
sewa genset balikpapan
Menurut PT Quality Technic, penyedia jasa sewa genset Baikapapan, biasanya genset berukuran 20 kVA dapat menghasilkan daya yang lebih besar. Tegangan yang digunakan pada genset 20 kVA ini adalah 3 phase dengan frekuensi sebesar 5 Hz. Dan untuk mengisi tangki bahan bakarnya sampai penuh dibutuhkan 62 liter bahan bakar agar kinerja genset ini lebih maksimal.
Mesin genset dengan kapasitas daya 20 kVA ini sudah sangat cukup untuk digunakan pada gedung perkantoran yang membutuhkan daya listrik besar ataupun tempat-tempat umum seperti komplek pertokoan maupun pabrik. Dengan electric stater, PT Quality Technic, penyedia jasa sewa genset Balikpapan mengatakan bahwa fitur ini membuat genset 20 kVA menjadi kelebihan yang bisa bermanfaat bagi siapa saja.
sewa genset balikpapan
sewa genset balikpapan
Terdapat oil protector system yang akan menjadi peringatan bagi Anda ketika genset ini membutuhkan tambahan oil. Sebagai sebuah mesin genset yang akan digunakan untuk kebutuhan besar maka tentunya mesin genset 20 kVA ini juga mengeluarkan suara berisik yang bisa mencapai 61.7 db atau bisa terdengar sampai jarak 7 meter jauhnya dari tempat genset ini berada.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Tepat Mengisi Ulang Bahan Bakar Diesel Generator

Edward Chang - Tips Tumbuh Sebagai Seorang Pengusaha

Sewa AC Di Balikpapan, PT Quality Technic Jawabannya